Britannia Petite (Polish) Tan Lyon 1-001 Mini Rex Dutch himalayan

Posted on 07.14

Pembagian Jenis kelinci untuk hewan peliharaan

Filed Under (,) By BRabbitty di 07.14

Banyak jenis kelinci yang bagus untuk menjadi peliharaan. Tentu saja, jenis-jenis tersebut berbeda untuk tiap-tiap orang.

UKURAN

Walaupun kepribadian individu kelinci tetap menjadi faktor terakhir dalam pemilhan kelinci, namun ukuran dan berat tampaknya selalu menjadi faktor penting dalam pemilihan kelinci yang cocok untuk kita. Jika kita memilih kelinci kecil indoor, maka adalah langkah yang salah jika kita memilih jenis kelinci besar. Dibawah ini rincian jenis kelinci menurut beratnya:

Ukuran Jenis
Mini
2-4 lbs (0.9-1.8 kg)

Britannia Petite
Dwarf Hotot
Jersey Wooly
Netherland Dwarf
Polish
Lionheads

Kecil
3 to 5 lbs. (1.4-2.3 kg)

American Fuzzy Lop
Dutch
Himalayan
Holland Lop
Mini Rex

Sedang
4 to 7 lbs. (1.8-3.2 kg)

Angora - English
Chinchilla
English Spot
Florida White
Havana
Mini Lop
Silver
Tan

Besar
6 to 10 lbs. (2.7-4.5 kg)

American Sable
Belgian Hare
Californian
Cinnamon
Creme D'Argent
French Angora
Harlequin
Hotot
Lilac
Palomino
Rex
Rhinelander
Satin Angora
Silver Marten

Giant
9 lbs + (4 kg +)

American
American Chinchilla
Beveren
Champagne D'Argent
Checkered Giant
English Lop
Flemish Giant
French Lop
Giant Angora
Giant Chinchilla
New Zealand
Satin
Silver Fox

KEPRIBADIAN

Setiap kelinci punya kepribadian yg berbeda tergantung individunya, namun ada kecenderungan sifat yang sama diantara jenisnya. Jenis berikut dikelompokkan sesuai kepribadiannya seperti relaxed (santai), curious(penasaran), or excitable. Harap diingat excitable rabbits masih dapat menjadi peliharaan yang baik bagi mereka yang nyaman dan berpengalaman dengan hewan. Jenis excitable sangat menyenangkan untuk dilihat. Jenis curious ; memiliki keseimbangan yg bagus antara kalem dan berani/antusias.

Relaxed

Dutch
Mini Lops*
New Zealands
Californians
Jersey Wooly
Himalayan
English Angora
Satin Angora
French Angora
Giant Angora
American Chinchilla
Giant Chinchilla
American Sable
Californian
Cinnamon
Creme D'Argent
Harlequin
Lilac
Palomino
American (rare breed)
Beveren
English Lop
Flemish Giant
Satin
Silver Fox

Curious

Holland Lops
Thriantas
Polish
American Fuzzy Lop
Mini Rex
Rex
Tan
Belgian Hare
Silver Marten
Champagne French Lop
New Zealand**
Lionheads**
D'Argent**
Hotot**
Havana**
Florida White**

Excitable

Britannia Petite
Netherland Dwarf
Dwarf Hotot
English Spot
Silver
Rhinelander
Checkered Giant***

* Beberapa dilaporkan lebih tinggi dari rata2 dalam melakukan gigitan, yang lain dilaporkan sangat kalem
** perbedaan personality jenis ini sangat bermacam-macam
*** mempunyai reputasi menggigit

TIPE BULU

Semua kelinci berganti bulu dari waktu ke waktu. Bulu yg berbeda membutuhkan penanganan yg berbeda. Pastikan tipe bulu kelinci baru anda.

Bulu Rex adalah tipe bulu terpendek, kurang lebih 5/8". hampir mirip seperti velvet dan sangat nyaman untuk dipegang.

Flyback fur cukup pendek untuk kembali ketempatnya ketika kita mengusapnya dengan tangan dari pantat ke tengkuk.

Rollback fur akan menggulung kembali dengan lembut ke tempatnya ketika diusap ke belakang.

Wool breeds mempunyai bulu dengan panjang beberapa inchi.


Flyback

American
Belgian Hare
Britannia Petite
Californian
Champagne D'Argent
Checkered Giant
Giant Chinchilla
Cinnamon
Creme D'Argent
Dutch
English Spot
Florida White
Harlequin
Havana
Himalayan
English Lop
French Lop
New Zealand
Palomino
Polish
Rhinelander
Silver
Silver marten
Tan

Rollback

American Sable
Beveren
American Chinchilla
Standard Chinchilla
Dwarf Hotot
Flemish Giant
Holland Lop
Hotot
Lilac
Mini Lop
Netherland Dwarf
Satin**
Silver Fox***

Wool

American Fuzzy Lop
English Angora*
French Angora*
Giant Angora*
Satin Angora*
Jersey Wooly

Rex

Rex
Mini-Rex

* Tidak direkomendasikan untuk yg kurang pengalaman due to care of wool
**Satin fur is paling bagus dan paling tebal dibanding bulu yang lain; kurang lebih dengan panjang 1" to 1 1/8".
***panjang bulu kurang lebih 1 1/2"

Basic Body Type

Jika anda telah memilih ukuran dasar dan personality dari kelinci, kita akan mempertimbangkan tampilan dari kelinci. Perbedaan tipe body kelinci dapat terlihat sangat berbeda satu sama lain.

Menurut bentuk tubuhnya kelinci dibagi dalam 4 tipe dasar: Semi-arch (disebut juga Mandolin), compact, full arch, dan tipe commercial. Sebenarnya ada tipe kelima, namun hanya terdiri dari jenis Himalayans yang bertipe cylindrical.

Jenis Semi-arched melengkung dari bahu ke pinggul. Jenis ini mempunyai bahu yg lebih rendah dan pinggul yang lebih tinggi saat mereka merebah secara alami.
Beberapa jenis semi-arched antara lain American, Flemish Giant and Giant Chinchilla.

Compact rabbits pada umumnya lebih ringan dan pendek daripada tipe commercial dan mempunyai tampilan bodi yang padat, bila dibandingkan dengan ukuran asli mereka. Holland lops, Netherland dwarfs, dan Dutch adalah bagian dari jenis ini.

Full arch type rabbits mempunyai tampilan yang sangat menakjubkan dan dignified. Mereka pada umumnya kecil, tegak, dan mempunyai kaki depan yang panjang. Belgian Hares, Britannia Petite dan Tans adalah contoh dari kelinci tipe full arch.

Commercial types dulunya dikembangkan untuk daging, namun seringkali menjadi peliharaan yang baik karena kepribadiannya. Tipe is lebar dan tidak terlalu panjang, mirip dengan tipe compact,namun lebih besar dan berat. Harlequins, Giant Angora, Satins, dan Rex adalah bagian dari kelompok ini.

Pertimbangan yang lain

kelinci yang besar membutuhkan kandang yang lebih besar, lebih banyak makan. Namun mereka lebih dikenal kalem dalam kepribadiannya.

Mini Rex cenderung memiliki kuku yang panjang dan tajam atau paling tidak terlihat seperti itu karena bulu mereka yang pendek, sehingga kuku mereka jelas terlihat.

Checkered Giants, Britannia Petites, dan Mini Lops mempunyai reputasi sebagai penggigit.

Belgian Hares sebaiknya tidak dikandangkan dalam kandang beralas kawat. Tulang belakang mereka lebih lunak dibanding yang lain. Belgian Hares tidak direkomendasikan untuk pemula.

Dutch and Himalayan adalah pilihan bagus untuk anak kecil karena ukuran mereka dan kpribadian yang cenderung kalem.

Jersey Wooly mungkin pilihan terbaik untuk jenis berbulu wool sebagai peliharaan. American Fuzzy Lop pilihan bagus lainnya bagi yang menginginkan kelinci berbulu panjang.

English lops juga sangat kalem. Kuku mereka harus tetap pendek agar tidak melukai kuping mereka yang panjang. Kuping mereka perlu perhatian khusus saat musim dingin salah satunya dengan memakaikan kaos kaki ke kuping mereka!

Lionheads jenis yang baru saja dikembangkan, jadi kepribadian mereka masih belum terlalu diketahui. Thrianta, kelinci merah, juga merupakan jenis baru.

Beberapa jenis yang sangat populer sebagai hewan peliharaan termasuk Holland Lops, Netherland Dwarfs, Mini Rex, Dutch, Jersey Wooly, Mini Lops, and American Fuzzy Lops.

0 komentar